Kunjungan ke Bhayangkari Anak Ranting di Mako Subden 3 Detasemen C Pelopor
Ketua
Bhayangkari Ranting Detasemen C Pelopor Ibu Dewi Dieno Hendro Widodo melaksanakan Kunjungan ke Bhayangkari Anak Ranting di Mako Subden 3 Detasemen C Pelopor Kabupaten Nunukan pada hari Senin tanggal 02 Nopember 2015.